KARAWANG | INFOKEADILAN.COM | Demi terciptanya Pemilu 2024 yang aman Kapolres Karawang mengadakan pelatihan simulasi pengamanan, yang digelar di lapang Karangpawitan Jumat (06/10/2023)
Acara tersebut dihadiri Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono, Wakil Bupati Aep Syaepuloh, Ketua DPRD Karawang H. Budianto, Kejaksaan Negeri Karawang dan nampak hadir pula mantan Bupati Karawang dr. Cellica Nurrachadiana.
Seusai acara AKBP Wirdhanto Hadicaksono menyampaikan ke awak media Polres bekerjasama Pemerintah daerah dan temen temen TNI lintas sektoral mengadakan kegiatan simulasi pengamanan pemilu 2023 – 2024 mendatang.
Kegiatan kali ini untuk melatih anggota kami dan lintas sektoral yang lainnya menghadapi kampanye, dimana kami memberikan aturan aturan pedoman kekuatan dan senjata api disaat menghadapi masa.” ucap Kapolres
Kapolres menegaskan kepada semua stackholder yang hadir bahwa kami siap mengamankan pemilu 2024 karna Karawang termasuk katagori yang rawan.
Saat disinggung titik mana saja yang rawan Kapolres menjawab di setiap titip pasti ada kerawanan, kasi akan antisipasi qpermasalahan tersebut demi tercipta pemilu aman dan damai.” pungkasnya.
(Lutfi/Red)